20 Desember 2023
RAPAT RANCANGAN APBDES 2024
20 Desember 2023, Kegiatan Rapat Rancangan APBDes diikuti oleh seluruh Perangkat Desa Madigondo, BPD, dan juga Camat Takeran. Rapat dimulai pukul 09.00, dalam rapat tersebut menyampaikan beberapa informasi terkait APBDes 2024 mulai dari Dana Desa hingga penempatan anggaran kebutuhan bantuan dan operasional desa.